chapter 8
"aku pulang..! "seru yuna pelan
"pasti mereka sedang tidur, ini kan sudah larut malam (melirik jam) sebaiknya aku simpan ini dulu"ucap yuna pergi ke dapur
selesai yuna masuk ke kamarnya
ckelek.., yuna menaruh belianya di meja, yuna masih memikirkan perban itu,
"siapa yang menaruh perban ini di keranjang belian ku, aku kan hanya mengambil salep ini saja"ucap yuna memegangi salep
"ahhh, mungkin aku terbawa mengambil perban ini"ucap yuna membenarkan
"howamm, aku ngantuk, sebaiknya aku ganti baju dulu.. "ucap yuna pergi ke kamar mandi
ceklek.., (keluar dari kamar mandi)
yuna langsung naik ke ranjang nya, mematikan lampu di sebelah nya, dan yuna langsung tertidur
jungkook baru datang pulang..
ceklek.... "dimana eomma "jungkook mencari
"tuan mencari nyonya, dia ada di kamar, apa perlu saya panggilkan "ucap pelayan ingin pergi
"tidak perlu, biarkan saja,... bawa ini ke dapur"jungkook menyorongkan plastik belanjaan
pelayan itu langsung mengambilnya dan pergi ke dapur sedangkan jungkook langsung pergi ke kamarnya
"ahhh, ini sangat melelahkan "ucap jungkook meregangkan otot langsung berbaring ke ranjang
"sepertinya butuh waktu lama, mendapatkannya, dia sangat sulit di dekati berbeda dengan yeoja lainnya "ucap jungkook memikirkan yuna
"dari pada memikirkan yuna, lebih baik aku tidur"ucap jungkook mematikan lampu
................
kringggggggg.... alarm yuna berbunyi menandakan pukul 05.50
kringggggg... ,prakkk..yuna mematikan alarm, yuna langsung pergi ke kamar mandi. yuna sengaja hari ini bangun pagi, yuna tidak ingin merepotkan bibi
.
bibi kim sedang memasak sarapan untuk yuna dan yuki, tidak lama bibi kim ingin mengecek mereka berdua apa sudah bangun atau belum.
bibi kim berhenti di kamar yuki
ceklek... "dia belum bangun "ucap bibi kim melihat yuki masih tertidur
"yuki.. ayo bangun, ini sudah siang"ucap bibi kim berbohong untuk membangunkan yuki
"ahh, ne bibi kim"ucap yuki bangkit
"bibi tinggal dulu ne, bibi ingin melihat yuna dulu"ucap bibi kim
"ne"sahut yuki
saat bibi kim di kamar bibi tidak melihat yuna...
"dimana anak itu, sepertinya dia sudah bangun"ucap bibi kim tidak melihat yuna
"sebentar lagi dia akan dewasa"ucap bibi kim mengirakan
bibi kim keluar dari kamar yuna
ceklek... (keluar dari kamar mandi),
yuna sedang bersiap-siap, yuna baru ingat kalau dia hari ini harus menjelaskan semua kejadian kemarin kepada teman-teman nya,
"aishh, aku kan hari ini harus menjelaskan nya, kenapa aku bisa lupa, ahhh bagaimana ini..., ayo yuna berpikir "yuna sedang mencari cara
"ahhh lupakan, lebih baik aku menutup luka ini"ucap yuna melihat tangannya
setelah mengobati luka itu, yuna bergegas mengambil tas dan erphone di lehernya, tidak lupa membawa hnpohen nya, langsung pergi ke bawah
"pagi bibi, bibi kim sedang apa? "sapa yuna
"ohh yuna, tumben bangun pagi-pagi sekali, bibi sedang menyiapkan sarapan untuk kalian"ucap bibi kim
"apa salah aku bangun pagi, gomawo bibi sarapannya, tapi aku tidak sarapan hari ini ,biar yuki saja sarapan, "ucap yuna menolak sarapan
"baiklah, tapi minum lah jus itu sebagai pengganjal perutmu"ucap bibi kim pengertian
"gomawo bibi, ohh dimana yuki apa dia belum bangun, dasar pemalas "ucap yuna
"dia sudah bangun, sebentar lagi juga dia datang, sebaiknya biar bibi saja yang mengantar yuki, kamu bisa berangkat sekolah sendiri "ucap bibi kim menyuruh yuna sendiri
"oh benarkah, gomawo bibi"ucap yuna selesai minum jus
"baiklah, aku berangkat dulu bibi.. "ucap yuna bergegas pergi
..................
di kediaman rumah jeon...
jungkook sedang sarapan sedangkan eommanya memeriksa belian jungkook benar atau salah....
"ternyata belanjaan mu benar semua, siapa yang membantumu"tanya eomma jeon
"tidak ada , aku sendiri yang melakukannya "bohong jungkook supaya eommanya percaya
"benarkah, apa kamu berbohong "ucap eomma mencari kebohongan jungkook
"ani, aku yang melakukannya "ucap jungkook meyakinkan eommanya
dret... dret.. dret.. (hnphone jungkook bunyi)
"taehyung ada apa "ucap jungkook melihatnya
"hallo, ada apa kau menelpon ku"ucap jungkook mengangkat telepon, lalu tiba-tiba jungkook menjauhkan hnphone nya baru menempelkan nya kembali
"ne, aku sedang bersiap-siap "ucap jungkook menutup telponnya
"eomma, aku berangkat dulu, "ucap jungkook bergegas pergi
"oh ne, hati-hati "seru eomma jungkook
dalam perjalanan jungkook sedang menjemput taehyung....tidak lama jungkook berhenti di depan rumah taehyung.
"kau lama sekali datangnya, "omel taehyung masuk ke mobil
"masih untung ku jemput, kalau tidak aku sudah meninggalkan mu dari tadi!! "ucap jungkook menyetir mobil
taehyung tidak mendengar ocehan jungkook ia masih asik dengan tablet nya
"kau tidak mendengar kan ku bicara, "ucap jungkook melihat taehyung aksi sendiri
"aku mendengarnya, ada apa? "ucap taehyung masih fokus dengan tabletnya
"menurutmu bagaimana sekolahan kita sekarang? "tanya jungkook
"menurutku, sekolahan kita bagus banyak yeoja nya, jadi aku tidak bosan, memang ada apa? "tanya balik taehyung
"tidak ada, hanya saja ada yang membuat ku tertarik! "ucap jungkook memikirkan yuna
"oooooo, kau sedang menyukai seseorang, nugu "ejek taehyung
"aku tidak menyukai, hanya saja tertarik"ucap jungkook mengelak
"apa bedanya! "ucap taehyung langsung fokus ke tablet nya
......................
Seoul high school of art...
yuna baru sampai di sekolah saat ia keluar dari mobil... tiba-tiba di seberang sana teman nya sudah menunggu, temanya belum menyadari kehadiran yuna.., yuna yang melihat teman-teman nya langsung sembunyi
"aduh.. gawat, mereka sudah menunggu lagi, aishh bagaimana ini"ucap yuna sedang sembunyi
"ahh lebih baik aku lewat jalan belakang saja"ucap yuna ingin pergi
"yak yuna kau ingin kabur dari kami"teriak yerin melihat yuna ingin kabur
"ahhh ani, aku ingin melalui jalan situ saja"ucpa yuna berhenti berjalan, melihat temanya sudah ada di depannya
"sekarang jelaskan semua ke jadian kemarin, kenapa tangan mu bisa terluka, ayo jelaskan.. kami ingin mendengarnya "ucap yerin selidik yuna
"apa tangan mu masih sakit,? "tanya sowon khawatir
"ani ,tangan ku baik-baik saja"ucap yuna santai
"baik apanya sampai di perban begitu, "ucap eunha memegang tangan yuna
"jangan khawatir aku baik-baik saja, lihatlah"menggerakkan tangannya
"eonni utang penjelasan hari ini, ayo jelaskan "ucap sinb penasaran
"ne ,kata sinb benar, ayo eonni katakan"umji penasaran
"lain kali saja ,aku sedang banyak tugas, dah semua "ucap yuna cepat kabur
"yak.. yuna jangan kabur,!! "teriak yerin mengejar yuna
"yerin eonni ,tunggu aku, "teriak eunha ikut lari..
"yahh, tinggal kita bertiga di sini "ucap umji melirik sinb dan sowon
"aku sangat penasaran, apa yang disembunyikan nya"lirih sinb
"kalian berdua, pergilah ke kelas kalian, aku ingin kelas, dah"ucap sowon pergi
"dahhh eonni, sinb ayo kita ke kelas !"ajak umji
"ahh ne, ayo"ucap sinb langsung pergi
...................
mobil jungkook baru tiba di sekolahan, di sebrang sana sudah teman menunggu, dan para yeoja selalu melirik mobil jungkook untuk menunggu yang ada di dalam mobil..
"ehh lihat, itu mobil jungkook oppa kan"ucap siswi itu kepada temannya
"ne, itu mobil jungkook oppa, ahh dia begitu tampan"ucap siswi mengagumi
"khaaa, dia sangat tampan, eehh itu bukannya taehyung oppa, dia tidak kalah tampan juga.. "ucap siswi mengagumi taehyung
di sebrang lain siswi-siswi juga membicarakannya
"apa itu taehyung oppa, wahh dia sangat tampan dengan kaca mata hitamnya "ucap siswi lainnya
"khaa, kita sangat beruntung melihat mereka "ucap siswi itu senang
di tempat lain jungkook dan taehyung menemui teman-temannya..
"yak ,kalian lama sekali "omel jin
"salahkan dia"tunjuk taehyung ke jungkook
"aku, itu karna aku menjemput "ucap jungkook tidak terima
"kalian berdua ,diamlah, kalian berisik sekali"ucap suga marah
jungkook, taehyung langsung terdiam melihat amukan suga
"jungkook, taehyung,, kajja ke kelas"ajak jimin
"ayo jimin kita pergi, di sini hanya marah saja"ucap taehyung asal
"kau menyindir ku"ucap suga tajam
"ani, jungkook ayo kita pergi"ucap taehyung kabur melihat amukan suga
jungkook menanggapinya dengan diam, mengikuti di belakang
yang lainnya pergi ke kelas masing-masing..
........................
kelas 12,1....
yuna langsung duduk di bangku nya...
"ini kan masalah kecil, kenapa di besar-besarkan "ucap yuna kesal, tiba tiba yerin datang
"yak yuna, jangan coba-coba kabur ne, kau harus menjelaskan ini dulu padaku"ucap yerin langsung duduk di sebelah yuna
"jangan lupa dengan ku, eonni"ucap eunha duduk di belakang
"ohh ne, kita berdua"ucap yerin menanggapi
"aishh, mereka berdua "batin yuna
"yak, yuna kau tidak mendengarkan kami"ucap yerin, melihat yuna diam saja
"aku mendengarnya, lain kali saja yah eonni"ucap yuna mengambil buku
"tidak ada lain kali saja, HARUS SEKARANG, sini buku mu"ucap yerin mengambil buku yuna
"yak eonni, buku ku"ucap yuna buku nya di ambil
"yuna, kau tau sendiri kan sikap yerin eonni bagaimana, dia mengkhawatirkan mu"jelas eunha
"hmmm"ucap yerin menanggapi
"ne, ne, ne, baiklah aku jelas kan"ucap yuna pasrah
"begini, waktu di perpustakaan aku tidak sengaja melihat sepasang kekasih ribut, "ucap yuna berhenti sejenak
"terus-terus "ucap yerin penasaran dengan cerita yuna di ikut eunha
"saat itu aku tidak perdulikan mereka, lama ke lamaan keributan mereka sangat parah, jadi aku sangat penasaran langsung saja aku mengintip mereka "ucap yuna jeda
"apa hanya kau saja yang melihatnya, "tanya eunha
"ne, hanya aku di sana, memang saat itu perpustakaan lagi sepi"ucap yuna bohang sebenarnya ada 1orang siswi yang melihatnya
"ok, lanjutkan cerita mu"ucap yerin masih tegang
"waktu aku mengintip nya, namja itu kasar pada yeoja nya, namja itu hampir saja ingin memukul yeoja itu, saat itu aku cepat-cepat memegang tangan namja itu, yah di situ aku sangat marah sekali dengan namja itu, tapi malah di balas dengan mencekram tangan ku"ucap yuna melihat yerin, eunha begitu tegang mendengar ceritanya
"terus bagaimana dengan namja itu "tanya yerin penasaran dengan namja itu
"oh dia, dia di keluarkan dari sekolah "ucap yuna dengan santai
"ohh, berarti yang aku dengar itu benar, katanya ada siswa yang di keluarkan dari sekolah ini"ucap eunha mendengar berita
"yah begitulah "ucap yuna
"ok, aku percaya ,tapi kalau ada apa-apa kau harus cerita, mengerti "ucap yerin percaya
"ne, kau harus menceritakan nya "lanjut eunha
"baiklah,kalau ada apa-apa aku pasti cerita "ucap yuna tersenyum..
kringggg... kringgggg..
BERSAMBUNG....
ok gimana ,suka tidak dengan ceritanya☺ ,semoga kalian suka dengan ff ini☺ohh, jangan lupa cerita ini butuh votmen dari kalian, 😊
terimakasih
Bạn đang đọc truyện trên: truyentop.pro